Authors
Saidang Saidang, Suparman Suparman
Publication date
2019/10
Journal
Edumaspul: Jurnal Pendidikan
Volume
3
Issue
2
Pages
122-126
Description
Masalah utama dalam penelitian ini yaitu bagaimanakah pola pembentukan solidaritas sosial dalam kelompok sosial dan dampak pola pembentukan solidaritas sosial dalam kelompok sosial antara pelajar di kecamatan Baraka Kabupaten Enrekang. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pola pembentukan solidaritas sosial dan dampak pola pembentukan solidaritas sosial dalam kelompok sosial antara pelajar di Baraka. Penelitian ini adalah jenis penelitian kualitatif, meliputi rangkaian kegiatan yang sistematik untuk mendapatkan jawaban atas permasalahan yang diajukan. Jika dilihat dari jenis dan obyek yang diteliti, maka penelitian ini dikategorikan sebagai penelitian studi kasus dengan maksud memberikan gambaran tentang pola pembentukan solidaritas sosial dalam kelompok sosial antara pelajar di Baraka. Hasil penelitian menggambarkan bahwa pola pembentukan solidaritas sosial dalam kelompok sosial antara pelajar adalah suatu cara untuk membentuk karakter dan kerukunan anatara pelajar sehingga keharmonisan dan kerja sama akan terjalin baik antar kelas maupun antar sekolah. Dan pada akhirnya akan melahirkan generasi-generasi yang berkarakter yang dapat membawa perubahan yang lebih baik untuk bangsa dan negara dan dampak pola pembentukan solidaritas sosial dalam kelompok sosial antara pelajar di Baraka adalah terjadinya hubungan kerja sama, terjadinya keharmonisan, terhindarnya dari berbagai jenis konflik terciptanya keamanan, ketentraman dan tentunya hal yang paling penting adalah terbentuknya karakter pelajar yang mencerminkan sosok pelajar yang akan menjadi generasi emas di …
Total citations
20202021202220232024212133621
Scholar articles